Cek Kecepatan Internet Paling Mudah

Cek Kecepatan Internet Paling Mudah - Internet dewasa ini merupakan kebutuhan primer bagi kebanyakan orang. Nah di Indonesia seluruh provider operator seluler menyediakan layanan internet dengan berbagai pilihan tarif reguler/kuota/unlimited.Untuk mengecek kecepatan internet kita bisa menggunakan layanan situs online 

https://www.speedtest.net/

Caranya tingggal membuka salah satu diantara kedua situs tersebut kemudian klik Go, speedtest.net akan mengukur kekuatan internet yang anda gunakan seperti kecepatan upload dan download dan provider apa yang anda gunakan untuk berselancar di internet.





Terlihat dari gambar diatas Telkomsel sebagai provider yang saya gunakan, serta kecepatan download mencapai 3,96 Mbps sedangkan untuk kecepatan upload tembus di angka 5,24 Mbps

Kesimpulan :
Ada berbagai teknik untuk cek kecepatan internet, nah disini saya memberikan salah satu yang termudah. Tanpa bantuan aplikasi (kecuali browser) anda sudah bisa mengetahui berapa kecepatan koneksi internet yang anda miliki.

Terima Kasih, salam

0 Response to "Cek Kecepatan Internet Paling Mudah"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel